Sabtu, 14 Oktober 2017

Hari Terakhir bersama SMK N 1 Pakisaji

A. Pendahuluan
    1. Pengertian
        Perpisahan adalah satu hal yang sangat sulit untuk dihadapi, apalagi harus berpisah dengan seorang teman yang sangat kita sayangi. Tidak hanya teman, juga orang-orang yang sangat kita cinta dan sayangi.

    2. Latar Belakang
        Setiap ada pertemuan pasti ada perpisahan. Jangan pernah menyesali pertemuan yang terjadi.
         Kita datang dengan baik-baik, pulang juga dengan baik-baik. Berpamitan dengan baik, akan menjalin silaturahim yang baik pula.
 
    3. Maksud dan Tujuan

  • Menjalin silaturahim
  • Berpamitan
  • Menjaga kekeluargaan 
B. Durasi Waktu
    30 menit.
 
C. Uraian Kegiatan
     Kegiatan setiap Hari Sabtu yakni evaluasi mengenai proker yang dikerjakan selama seminggu. Nah, ketika Hari Sabtu tanggal 14 Oktober 2017, salah satu teman dari Pakis Aji sudah harus pulang, karena masa prakerin yang sudah habis. Mereka berempat, 


yakni dari kiri Lendra, Hesti, Amru,dan Frenki. Mereka dari SMK Negeri 1 Pakis Aji, Jepara. Betapa sangat terasa suasana haru saat itu, ketika mereka sedang berpamitan. Apalagi teman-teman dari Mijen, terutama Gladys dan Febri, mereka berdua menangisi kepergian temen-temen dari Pakis Aji. Terutama Hesti, makhlumlah ya, karena Mereka bertiga selalu melewati hari-hari bersama-sama.
D. Dokumentasi




E. Kesimpulan
    Tetaplah menjga silaturahim, hubungan baik walaupun kita sudah tidak bersama, akan tetapi hati kita akan tetap menyatu. Bagikan ilmu kepada teman yang lain dan sangan sombong.

Tidak ada komentar:
Write komentar