Kamis, 18 Januari 2018

Implementasi jQuery → Tab


A. JUDUL
Implementasi jQuery → Tab

B. PENDAHULUAN
1. Pengertian
Jquery Tab?
Tab memiliki kumpulan markup tertentu yang harus digunakan agar mereka dapat bekerja dengan semestinya:

     Tab itu sendiri harus berada dalam daftar yang dipesan (<ol>) atau unordered (<ul>)
     Setiap tab "title" harus berada dalam daftar item (<li>) dan dibungkus oleh anchor (<a>) dengan atribut href
     Setiap panel tab mungkin merupakan elemen yang valid namun harus memiliki id yang sesuai dengan hash di anchor pada tab yang terkait.
 
2. Latar Belakang
Mengapa memakai tab?
Karena, dengan menggunakan tabs artikel atrikel yang ada menjadi lebih tertata rapi. Lebih mudah untuk dibaca, dipahami maksud dan tujuannya.

Apa kegunaan dan keunggulan?
Tab umumnya digunakan untuk memecah konten menjadi beberapa bagian yang bisa ditukar untuk menghemat ruang, seperti akordeon.
 
3. Maksud danTujuan
  • Untuk memperjelas suatu artikel, atau berita.
  • Menunjukkan kepada pembaca bahwasanya, artikel yang dimuat ada maksud dan tujuannya.
4. Hasil yang Diharapkan
  • Artikel-artikel yang ditentukan menjadi susunan tab
C. ALAT dan BAHAN
  • Laptop
  • Browser
  • Text Editor

D. JANGKA WAKTU
2 jam

E. LANGKAH-LANGKAH
1. Menyiapkan pekerjaan yang kemarin untuk mengimplementasikan target yang akan diterapkan hari ini kedalamnya.

2. Menyiapkan kebutuhan berupa tabs.js

3. Menentukan element yang akan kita beri tooltip pada web yang kita buat
Kita akan menaruh tabs pada bagian conten artikel.

Kita letakkan dibawah gambar diatas.

4. Menuliskan script yang akan mengeksekusi element yang telah ditentukan tadi.

Pada script nya tambahkan 

5. Dilihat melalui browser

F. HASIL yang DIDAPAT
Tab sudah dapat dilihat pada artikel yang ditentukan.


G. PENEMUAN PERMASALAHAN
Ketika sudah jadi pada tabs. Saat kita pilih tabs lain, content nya tidak mau berubah


H. KESIMPULAN
Artikel dapat terlihat lebih menarik sehingga para pengunjung yang melihat website tersebut tertarik untuk membaca artikel yang termuat di dalamnya.

I. REFERENSI
Buku Bikin Website Super Keren dengan PHP dan jQuery oleh Lukmanul Hakim

Tidak ada komentar:
Write komentar